Monday, January 2, 2012

Parit Pertahanan & Perlindungan dalam Perang

Selain tembok kokoh yang melindungi suatu kota/daerah atau kastil dan istana, biasanya dibuat juga sebuah PARIT yang mengelilingi tembok tersebut dengan tujuan memperkokoh pertahanan dari musuh yang menyerang. Pembangunan Parit untuk pertahanan ini telah dikenal sejak jaman dahulu.