Selama Perang Dingin, Soviet mulai meledakkan nuklir-nuklirnya di seluruh timur laut Kazakhstan untuk menyelidiki kemungkinan penggunaan tenaga nuklir untuk tujuan konstruksi seperti memindahkan tanah, menciptakan kanal dan waduk, pengeboran minyak dan sebagainya. Tes dilakukan di bawah bendera "Ledakan Nuklir untuk Ekonomi Nasional". Ini adalah versi Soviet dari "Operasi Mata Bajak" - program serupa yang dilakukan oleh AS.