Sebagai negara beriklim tropis, Indonesia sebetulnya sangat cocok sebagai penghasil buah-buah tropis yang jumlahnya sangat banyak. Ironisnya, produksi buah di Indonesia pun tak sanggup memenuhi kebutuhan dalam negeri, sehingga Indonesia juga harus mengimpor buah-buahan dari negara tetangga.
Lebih ironis lagi adalah keberadaan tanaman buah asli Indonesia yang beberapa diantaranya sudah mulai langka, atau berpotensi punah, seperti dibawah ini