Efek samping tak terduga dari banjir di bagian Pakistan (peristiwa ini sekitar 3 bulan lalu), adalah adanya jutaan laba-laba yang naik ke pohon untuk menghindari banjir. Karena skala banjir dan fakta bahwa air begitu lama untuk surut, banyak pohon telah menjadi kepompong tertutup oleh jaring laba-laba. Orang-orang di bagian Sindh belum pernah melihat fenomena ini sebelumnya - tetapi mereka juga melaporkan bahwa sekarang hampir tidak ada nyamuk meskipun banyak genangan air disana.
Satu teori lokal adalah bahwa nyamuk banyak yang terperangkap dalam jaring laba-laba, sehingga mengurangi risiko malaria. Ini akan menjadi salah satu berkah bagi orang-orang Sindh, yang menghadapi banyak kesulitan lain setelah banjir.
Monster Ice Jepang
Apakah Anda pernah mendengar tentang monster es Jepang? Selama musim dingin yang ketat di Jepang, pohon-pohon di beberapa daerah pegunungan benar-benar tertutup oleh salju sehingga menimbulkan pemandangan yang tidak biasa. Pohon pohon yang tertutup es ini membuat daerah pegunungan Jepang seperti dipenuhi oleh monster- monster es .. Mt. Zao, Miyagi prefecture
Mt. Moriyoshi, Akita prefecture
__________________________________________________________________________________________________
Mt. Zao, Yamagata prefecture
Seperti sedang tahiyat
Mirip wanita bermukena yang sedang berjamaah
__________________________________________________________________________________________________
Mt. Moriyoshi, Akita prefecture
Mt. Zao, Yamagata prefecture
Hakkōda Mountains, Aomori prefecture
Hakkōda Mountains, Aomori prefecture
Mt. Moriyoshi, Akita prefecture
Mt. Azuma, Fukushima prefecture
Mt. Azuma, Fukushima prefecture
Subhanallah