Pantai adalah batas antara daratan dan lautan. Pantai yang dikatakan indah biasanya berpasir putih dan lautan yg biru. Inilah pantai-pantai nan aduhai di dunia
Alam adalah ayat-ayatNYA yang mungkin bukan tertulis, namun indah terlukis oleh 'pena' Sang Pencipta
Alam adalah ayat-ayatNYA yang mungkin tidak tersurat, namun indah tergurat oleh Qalam Sang Maha Agung
Alam adalah ayat-ayat dari sang Maha Guru untuk 'murid-murid'NYA yang mau membaca .........
Thursday, July 7, 2011
Kebudayaan Yunani Dipengaruhi oleh Hindu?
Sebuah buku yg berjudul KEESAAN TUHAN membahas secara ilmiah kesamaan antara dewa-dewa yunani dan dewa-dewa hindu (india) yang akhir nya penulis buku menyimpulkan bahwa Trinitas itu dipengaruhi oleh Trimurti. Masuk akal sih karena sejarah nasrani atau bahkan injil itu sendiri ditulis dengan bahasa yunani bukan bahasa iberani, bahasanya Isa AS. Ini berkat campur tangan Raja Constantin, seorang raja romawi yang dibawah pemerintahannya banyak memakai ahli-ahli yunani di segala bidang. Menarik, tapi saya mohon anggaplah ini suatu wacana dan bacalah dengan pikiran terbuka, jangan dengan perasaan terluka .... hehehehe
Dibawah ini kutipan dari buku tersebut dari seorang teman ...
Dibawah ini kutipan dari buku tersebut dari seorang teman ...
Ngarai dan Tebing di Dunia
Kebanyakan tebing atau jurang terbentuk dari proses lama oleh tingkat erosi dari dataran tinggi. Kadang-kadang sungai besar berjalan melalui tebing sebagai akibat dari pengangkatan geologi bertahap. Beberapa ngarai memberikan pemandangan dan warisan alam yang luar biasa untuk dilihat.
Neuschwanstein
Inilah Kastil yg paling populer di seantero eropa bernama Neuschwanstein. Kastil yg terletak di negara bagian Bavaria, Jerman ini sebenarnya dibangun untuk Lengser Keprabon Madeg Pandito nya raja bavaria Ludwig II. Tapi sayangnya sang raja keburu meninggal sebelum kastil ini selesai dibangun pada akhir tahun 1800an. Kastil bergaya Romanesque Revival ini akhirnya dibuka untuk umum pada tahun 1886 dan menjadi inspirasi dibangunnya Sleeping Beauty Castle di Disneyland. Pemandangan disekitar kastil adalah lembah Hohenschwangau dan kota turis Fossen ....
Badai Pasir / Haboob
Badai pasir adalah fenomena meteorologi yang umum di wilayah arid dan semi-arid. Badai pasir antara lain disebabkan oleh meningkatnya kecepatan angin dalam suatu wilayah yang luas. Badai pasir umumnya terjadi pada tanah yang kering. Badai pasir dapat memindahkan keseluruhan bukit pasir dan membawa pasir dalam jumlah besar sehingga tepi badai dapat menyerupai dinding pasir setinggi 1,6 km. Badai pasir di gurun Sahara dalam bahasa setempat dikenal dengan simoom atau simoon (sîmūm, sîmūn). Haboob (həbūb) adalah badai pasir di wilayah Sudan sekitar Khartoum.
Lukisan Angka 8 oleh Matahari di Langit
Jika kita melihat matahari di waktu dan tempat yg sama selama setahun ... maka kita akan melihat perubahan posisi matahari yg membentuk angka DELAPAN ... hal ini dinamakan ANALEMMA ...
Awan Yang Mengandung Hujan
Allah, Dialah yang mengirim angin, lalu angin itu menggerakkan awan, dan Allah menjadikannya bergumpal-gumpal; lalu kamu lihat hujan ke luar dari celah-celahnya, maka apabila hujan itu turun mengenai hamba-hamba-Nya yang dikehendaki-Nya tiba-tiba mereka menjadi gembira (QS 30:48)
Pohon Eukaliptus Pelangi
Pohon Eucalyptus pelangi adalah pohon yg indah karena kulit pohonnya penuh warna. Pohon ini tidak menghasilkan minyak aromatik seperti eucalyptus yg lain. Dan Pohon ini dapat mencapai tinggi diatas 70 meter. Biasanya pohon ini tumbuh di philipina, new guinea dan new britain.
Orchid Mantis (Hymenopus Coronatus)
Bentuknya yang sangat indah, kombinasi warna pink dan putih menyerupai bunga anggrek, belalang sembah Anggrek atau Hymenopus coronatus ini ternyata asli dari Sumatra namun juga ditemukan di Malaysia. Belalang jantan panjangnya hanyalah 3cm, setengah dari belalang betina yaitu 6cm.
Subscribe to:
Posts (Atom)
Popular Posts
-
Dalam geografi, spit adalah bentuk lahan yang terbuat oleh endapan pasir dari gerakan pasang surut. Spit bentuknya sempit dan memanjang - sa...
-
Pernah lihat film berjudul " ALIEN vs Predator "? Disana digambarkan si alien dapat mengeluarkan cairan yang melepuhkan semua bend...
-
Bumi adalah planet ketiga dari matahari dan merupakan planet terpadat serta kelima terbesar dari delapan planet dalam Tata Surya. Bumi juga ...
-
Bintang ular adalah hewan dari filum Echinodermata, yang memiliki hubungan dekat dengan bintang laut. Mereka berjalan di dasar laut dengan m...
-
Ka'bah ( Arab : الكعبة ) adalah sebuah bangunan mendekati bentuk kubus yang terletak di tengah Masjidil Haram di Mekah. Bangunan ini a...
-
Serangkaian pahatan unta yang dipahat pada tebing batu di Arab Saudi kemungkinan merupakan relief hewan berskala besar tertua di dunia, kata...
-
Piramid dan punden berundak (step piramid) bisa kita temukan hampir di semua lokasi di dunia. Mengapa demikian? adakah suatu arus globalisas...
-
Inilah Lolong, buaya terbesar di dunia! Tertangkap di Bunawan di Filipina, Buaya air asin raksasa ini panjangnya 6,17 meter dengan berat 1....
-
Hampir semua orang tentu pernah mendengar tentang Segitiga Bermuda dan misteri-misteri yang mengelilinginya. Penjelasan mengenai misteri Se...
-
Tam Coc yang mirip dengan Lembah Harau Sumatera Barat ini, terletak sekitar 90 km dari kota Ninh Binh, dan dianggap sebagai salah satu pema...