Dia-lah Tuhan yang memperlihatkan kilat kepadamu untuk menimbulkan ketakutan dan harapan, dan Dia mengadakan awan mendung. Dan guruh itu bertasbih dengan memuji Allah, (demikian pula) para malaikat karena takut kepada-Nya, dan Allah melepaskan halilintar, lalu menimpakannya kepada siapa yang Dia kehendaki, dan mereka berbantah-bantahan tentang Allah, dan Dia-lah Tuhan Yang Maha keras siksa-Nya. (Quran surat ArRa'ad ayat 12-13)
Alam adalah ayat-ayatNYA yang mungkin bukan tertulis, namun indah terlukis oleh 'pena' Sang Pencipta
Alam adalah ayat-ayatNYA yang mungkin tidak tersurat, namun indah tergurat oleh Qalam Sang Maha Agung
Alam adalah ayat-ayat dari sang Maha Guru untuk 'murid-murid'NYA yang mau membaca .........
Saturday, July 30, 2011
Harta Qorun & Legenda Harta Lainnya
Selain hartanya Qorun, ada beberapa catatan sejarah yang sekarang menjadi legenda mengenai sejumlah harta yg hilang dan tidak/belum ditemukan sampai sekarang ...
Petra & Bangsa Nabatean
Petra (dari πέτρα petra, "batu" dalam bahasa Yunani; bahasa Arab: البتراء, al-Bitrā) adalah sebuah situs arkeologikal di Yordania, terletak di dataran rendah di antara gunung-gunung yang membentuk sayap timur Wadi Araba, lembah besar yang berawal dari Laut Mati sampai Teluk Aqaba.
Subscribe to:
Posts (Atom)
Popular Posts
-
Dalam geografi, spit adalah bentuk lahan yang terbuat oleh endapan pasir dari gerakan pasang surut. Spit bentuknya sempit dan memanjang - sa...
-
Pernah lihat film berjudul " ALIEN vs Predator "? Disana digambarkan si alien dapat mengeluarkan cairan yang melepuhkan semua bend...
-
Bumi adalah planet ketiga dari matahari dan merupakan planet terpadat serta kelima terbesar dari delapan planet dalam Tata Surya. Bumi juga ...
-
Serangkaian pahatan unta yang dipahat pada tebing batu di Arab Saudi kemungkinan merupakan relief hewan berskala besar tertua di dunia, kata...
-
Bintang ular adalah hewan dari filum Echinodermata, yang memiliki hubungan dekat dengan bintang laut. Mereka berjalan di dasar laut dengan m...
-
Ka'bah ( Arab : الكعبة ) adalah sebuah bangunan mendekati bentuk kubus yang terletak di tengah Masjidil Haram di Mekah. Bangunan ini a...
-
Piramid dan punden berundak (step piramid) bisa kita temukan hampir di semua lokasi di dunia. Mengapa demikian? adakah suatu arus globalisas...
-
Inilah Lolong, buaya terbesar di dunia! Tertangkap di Bunawan di Filipina, Buaya air asin raksasa ini panjangnya 6,17 meter dengan berat 1....
-
Hampir semua orang tentu pernah mendengar tentang Segitiga Bermuda dan misteri-misteri yang mengelilinginya. Penjelasan mengenai misteri Se...
-
Ilmu Arsitektur memang berkembang pesat. Kreatifitas seorang arsitek dapat dilihat dari gedung dan bangunan yang dirancangnya, yang kadang m...