Gangkhar Puensum adalah gunung tertinggi di Bhutan, dan dengan ketinggian 7570 meter, itu adalah puncak tertinggi ke-40 di dunia. Namun Gangkhar Puensum sampai saat ini masih belum tercatat didaki, meskipun sebagian besar puncak di Himalaya telah ditaklukkan oleh para pedaki dekade lalu.
Alam adalah ayat-ayatNYA yang mungkin bukan tertulis, namun indah terlukis oleh 'pena' Sang Pencipta
Alam adalah ayat-ayatNYA yang mungkin tidak tersurat, namun indah tergurat oleh Qalam Sang Maha Agung
Alam adalah ayat-ayat dari sang Maha Guru untuk 'murid-murid'NYA yang mau membaca .........
Saturday, January 3, 2015
Pulau Terpencil yang Semua Penghuninya Bersaudara
Pulau Palmerston adalah pulau karang di Kepulauan Cook di salah satu bagian yang paling terpencil di Samudera Pasifik, sekitar 3.200 km dari Selandia Baru. Pulau kecil di Pasifik ini tidak memiliki bandara, dan dikunjungi oleh kapal pasokan hanya dua kali setahun. Perjalanan menuju pulau ini begitu panjang dan berbahaya dan hanya pengunjung yang pemberani yang berani datang mengunjunginya. Tapi ketenaran Palmerston bukan hanya berasal dari fakta bahwa itu adalah sebuah pulau surga yang sempurna, tetapi juga dari sejarahnya yang unik.
Monumen yang Bersinar Indah Setahun Sekali
Kita telah cukup tahu tentang pergerakan bintang dan planet, dan pengetahuan ini diimplementasikan dalam pembangunan monumen yang di dedikasikan untuk para veteran Amerika. Monumen yang disebut Anthem Veterans Memorial di Anthem, Arizona ini, setiap tanggal 11 November pukul 11:11 siang waktu setempat, sinar matahari dengan sempurna melintasi lubang-lubang elips pada lima pilar memorial, dan jatuh tepat pada lambang Amerika Serikat dalam sorotan yang sempurna.
Subscribe to:
Posts (Atom)
Popular Posts
-
Dalam geografi, spit adalah bentuk lahan yang terbuat oleh endapan pasir dari gerakan pasang surut. Spit bentuknya sempit dan memanjang - sa...
-
Ikan pari manta ( Manta birostris ) adalah salah satu spesies ikan pari terbesar di dunia. Lebar tubuhnya dari ujung sirip dada ke ujung sir...
-
Sebuah gua atau lubang besar adalah ruang bawah tanah alami yang cukup besar untuk dimasuki oleh manusia. Gua terbentuk secara alami oleh pe...
-
Tahukah anda bahwa bani Israel sebenarnya ada 12 suku, dan kini yang tersisa hanyalah 2 suku saja, yaitu suku Yehuda/Judah dan Benjamin? ...
-
Banyak kumbang kura-kura ( tortoise beetle ) memiliki kutikula transparan, penutup luar yang keras tapi fleksibel yang memberikan keluarga s...
-
Orang2 biasa menganggapnya sebagai sinar dari Tuhan atau malaikat jika suatu kolom cahaya jatuh dari atas menimpanya di tempat2 ibadah atau ...
-
Tiap anak yang bermain di pantai biasanya menuliskan namanya di pasir, dan tak lama kemudian tulisan itu terhapus oleh air laut. Namun tidak...
-
Mungkin kita sudah sangat familiar dengan kata-kata evaporasi (penguapan) dan kondensasi (pengembunan), namun siklus air pada tumbuhan juga ...
-
Torres del Paine atau Menara Paine adalah tiga pilar granit besar yang menjulang tinggi setinggi 2.800 meter diatas padang Patagonian di tam...
-
Lanskap Megah yang menginspirasi dari warna-warni debu dan bintang-bintang seperti permata ini telah dirilia sebagai gambar resmi ulang tahu...