Sunday, April 29, 2012

Misteri Obyek2 Kecil di Cincin Saturnus

Ratusan obyek berdiameter diatas setengah mil telah tertangkap kamera dan tampak seperti "cacat" pada salah satu cincin Saturnus. Cacat tersebut sebenarnya adalah bola salju yang dibuat oleh beberapa bulan dari 60 bulan Saturnus, seperti Prometheus. Mereka ini terekam saat meninju cincin F Saturnus, cincin paling luar dari cincin utama planet ini, yang beradius sekitar 87.000 mil.

Meteor yang Meledak diatas Sierra Nevada

Sebuah foto dari meteor berapi yang meledak di Sierra Nevada dengan sonic boom yang kuat telah dirilis oleh NASA. Ledakan puing batuan ruang angkasa itu mengguncang rumah-rumah, di California dan Nevada serta melepaskan energi setara dengan ledakan 5-kiloton TNT.

Winners of 2012 Underwater Photo Amateur Contest

Dibawah ini adalah foto-foto pemenang lomba foto bawah air amatir 2012 yang diselenggarakan oleh National Geographic.

Elysia chlorotica; Hibrida Hewan-Tumbuhan

Hibrida antar spesies sangat jarang terjadi, dan kalaupun terjadi, hasilnya akan sangat aneh. Anda dapat membacanya disini. Namun bagi yang satu ini bukan sekedar antar spesies, tapi hibrida antar Kingdom yaitu animal kingdom dan plants kingdom, hibrida antara dunia hewan dan dunia tumbuhan, meskipun ini bukan perkawinan tetapi disebut Endosimbiosis. Suatu hal yang hampir tidak mungkin, tetapi ternyata ada....

Popular Posts