Tuesday, April 14, 2015

Penemuan 'Cakar Setan' yang Mengerikan di Gunung Owen

Tiga dekade lalu, tim arkeolog yang melakukan ekspedisi di dalam sistem gua besar di Gunung Owen di Selandia Baru secara tidak sengaja menemukan benda menakutkan dan tidak biasa. Dengan sedikit visibilitas dalam gua yang gelap, mereka bertanya-tanya apakah mata mereka menipu mereka, karena mereka tidak bisa mengerti apa yang ada di depan mereka. Benda tersebut adalah cakar yang sangat besar seperti 'cakar setan' yang masih utuh dengan daging dan kulit yang bersisik. Cakar begitu terawat sehingga tampak seperti datang dari mahluk yang meninggal belum lama ini.

Elang Haast - Elang Terbesar di Dunia

Elang Haast adalah predator yang paling megah yang pernah ada di dunia. Awalnya diketahui dari legenda suku Maori sebagai Pouakai yang dikatakan bahwa elang ini juga membunuh dan membawa terbang manusia.

Popular Posts